Desa BIPA: Upaya Internasionalisasi Bahasa Indonesia untuk Mewujudkan Indonesia Emas 2045

  • Annisa Widya Shafira Universitas Negeri Jakarta
  • Dian Fadila Saprilia Universitas Negeri Jakarta
  • Berliana Fajriani
  • Nirsa Ismi Almanda Universitas Negeri Jakarta
  • Peni Pinandhita Universitas Negeri Jakarta
  • Liliana Muliastuti Universitas Negeri Jakarta
Kata Kunci: Desa BIPA, internasionalisasi bahasa Indonesia, Indonesia emas 2045

Abstrak

ABSTRAK: Tujuan dari penelitian ini ialah merancang program pembelajaran Bahasa Indonesia untuk Penutur Asing (BIPA) di desa sebagai upaya internasionalisasi bahasa Indonesia untuk mewujudkan Indonesia emas tahun 2045 serta mendukung Sustainable Development Goals (SDGs), terutama pada poin 4 (pendidikan yang berkualitas) dan poin 9 (infrastruktur, industri, dan inovasi). Jenis penelitian yang digunakan pada penelitian ini bersifat kualitatif dengan menggunakan metode studi pustaka. Hasil penelitian menunjukkan bahwa program Desa BIPA merupakan program yang inovatif, futuristik, dan berdampak sistemik melalui pembelajaran berbasis pengalaman langsung di desa untuk meningkatkan pemahaman lintas budaya warga negara asing melalui penerapan konsep ICARE (Introduction, Connection, Application, Reflection, dan Extension). Desa BIPA juga memiliki beberapa sub program, di antaranya Inkubator Bahasa Indonesia, Jelajah Budaya Nusantara, Program Magang dan Merdeka Belajar Kampus Merdeka (MBKM) Asisten Pengajar BIPA di Satuan Pendidikan, dan Pergelaran Seni Budaya Desa (Persebud) yang melibatkan kolaborasi lintas sektor untuk mewujudkan visi Indonesia emas tahun 2045.

.

KATA KUNCI: Desa BIPA; internasionalisasi bahasa Indonesia; Indonesia emas 2045.

DESA BIPA: AN ATTEMPT TOWARDS THE INTERNATIONALIZATION OF THE INDONESIAN LANGUAGE TO ACHIEVE GOLDEN INDONESIA 2045

 

ABSTRACT: The purpose of this research is to design a BIPA program in villages as part of the internationalization of the Indonesian language to achieve Golden Indonesia 2045, also support Sustainable Development Goals (SDGs), especially points 4 (quality education) and 9 (infrastructure, industry, and innovation). This research uses a qualitative approach using library research methods. The result shows that the Desa BIPA program is an innovative, futuristic initiative with systemic impacts, utilizing experiential learning in villages to enhance the cross-cultural understanding of foreign through the application of the ICARE (Introduction, Connection, Application, Reflection, and Extension) concept. Desa BIPA also encompasses several sub programs, including “Inkubator Bahasa Indonesia”, “Jelajah Budaya Nusantara”, “Magang dan Merdeka Belajar Kampus Merdeka (MBKM) Asisten Pengajar BIPA di Satuan Pendidikan”, as well as the “Pergelaran Seni Budaya Desa (Persebud)”. These sub-programs involve cross-sectoral collaboration to achieve Golden Indonesia 2045.

KEYWORDS: Desa BIPA; internationalization of the Indonesian language; golden Indonesia 2045.

Referensi

Alam, G. N., Mahyudin, E., Affandi, R. N., Dermawan, W. and Azmi, F. (2022) “Internasionalisasi Bahasa Indonesia di ASEAN: Suatu Upaya Diplomatik Indonesia”, Dinamika Global : Jurnal Ilmu Hubungan Internasional, 7(01), pp. 25-52. doi: https://doi.org/10.36859/jdg.v7i01.1039.

Annur, C. M. (2023). Ada 17.001 Pulau di Indonesia pada 2022, ini provinsi dengan pulau terbanyak: Databoks. Pusat Data Ekonomi dan Bisnis Indonesia. URL: https://databoks.katadata.co.id/datapublish/2023/04/28/ada-17001-pulau-di-indonesia-pada-2022-ini-provinsi-dengan-pulau-terbanyak.

Aprilyansyah, A. (2018). Upaya Indonesia dalam Menjadikan Bahasa Indonesia sebagai Bahasa Internasional di Asia Tenggara. Global Political Studies Journal, 2(2), pp.88-100.

Artyana, E. M. (2019). Internasionalisasi Bahasa Indonesia melalui Pengajaran BIPA. Prosiding Seminar Nasional Bahasa dan Sastra Indonesia Sasindo Unpam, 1(2).

Arwansyah, Y.B. et. al. (2017). Revitalisasi Peran Budaya Lokal dalam Materi Pembelajaran Bahasa Indonesia bagi Penutur Asing (BIPA). In Proceedings Education and Language International Conference (Vol. 1, No. 1).

Bappenas. (2021). SDGs Bappenas. URL: https://sdgs.bappenas.go.id/. Diakses tanggal 25 Januari 2023.

Budihastuti, E., dan Barat IV, J. D. Penggunaan bahasa Indonesia tenaga kerja asing di Indonesia: tantangan bagi pengajar BIPA.

Cahya, P., & Ramadhana, M. A. (2023). Pembelajaran Berbasis Budaya Untuk Bahasa Indonesia Sebagai Bahasa Asing Di Yogyakarta. Jurnal Dieksis Id, 3(2), 84-98.

Fadli, M. R. (2021). Memahami Desain Metode Penelitian Kualitatif. Humanika, Kajian Ilmiah Mata Kuliah Umum, 21(1), 33-54. URL: https://core.ac.uk/download/pdf/440358389.pdf.

Faizin, F. (2020). Geodiplomasi dalam manajemen ke-BIPA-an sebagai optimalisasi internasionalisasi bahasa Indonesia. Malang: UMM Press.

Faizin, F. (2021). Revitalisasi Strategi Internasionalisasi Bahasa Indonesia. Malang: UMM Press.

Handoko, M.P., Fahmi, R.N., Kurniawan, F.Y., Artating, H. dan Sinaga, M.S. (2019). Potensi Pengembangan Bahasa Indonesia Menjadi Bahasa Internasional. Jurnal Bahasa Indonesia bagi Penutur Asing (JBIPA), 1(1), pp.22-29. URL: https://ojs.badanbahasa.kemdikbud.go.id/jurnal/index.

php/bipa/article/view/1693

Hoffman, B., & Ritchie, D. (1998). Teaching and Learning Online: Tools, Templates, and Training. Society for Information Technology & Teacher Education International Conference, 119–123.

Hyun, P., (2015). Potensi dan Tantangan Bahasa Indonesia menuju Bahasa Internasional. Jurnal Sosioteknologi, 14(1), pp.12-20. URL: https://multisite.itb.ac.id/

kkik-fsrd/wp-content/uploads/

sites/154/2007/04/

-20.pdf

Ismadi, H.D. (2020). Internasionalisasi Bahasa Indonesia. URL: https://balaibahasakalteng.kemdikbud.go.id/internasionalisasi-bahasa-indonesia/. Diakses pada 20 Januari 2023.

Jazeri, M. (2013). Analisis Kesalahan Berbahasa Tulis Pebelajar Bahasa Indonesia untuk Penutur Asing (BIPA) di Sanggar Kampong Indonesia Tulungagung. Jurnal Lingua Scientia, 5(1), pp.1-10.

Jazeri, M. Maulida, S.Z. (2018). Hambatan dan harapan pemartabatan bahasa Indonesia. Indonesian Language Education and Literature, 4(1), pp.52-61.

Khairunnisah & Fitriyani, A. L. (2023). Bonus Demografi dan Visi Indonesia Emas 2045. Jakarta Badan Pusat Statistik. URL: https://bigdata.bps.go.id/documents/datain/2023_01_2_Bonus_Demografi_dan_Visi_Indonesia%20Emas_2045.pdf.

Khansa, N.M. (2022). Pengaruh Globalisasi terhadap Penggunaan Bahasa Indonesia. Jurnal Ilmiah Bahasa Dan Sastra, 9(1), pp.1-8. URL: https://ejournal.unikama.

ac.id/index.php/JIBS/article/view/6453

Koentjaraningrat. (1990). Manusia dan Kebudayaan di Indonesia. Jakarta: Penerbit Djambatan.

Muliastuti, L. (2016). BIPA Pendukung Internasionalisasi Bahasa Indonesia. E-Journal Untidar.

Muliastuti, L. (2016). Internasionalisasi Bahasa Indonesia melalui Pengajaran Bahasa Indonesia bagi Penutur Asing (BIPA). Makalah disajikan pada Konferensi BIPA Ke-1 diselengarakan Universitas Sebelas Maret, tanggal, 14.

Nugraheni, A.S. (2015). Pengembangan Program Profesionalisme Dosen Pengajar Bahasa Indonesia untuk Penutur Asing (BIPA) di ASEAN. Al-Bidayah: jurnal pendidikan dasar Islam, 7(1).

Nurhayati, N. and Ardin, H. (2023). Eksistensi Bahasa Wolio di Kalangan Penutur Millenial di Kota Baubau. Sang Pencerah: Jurnal Ilmiah Universitas Muhammadiyah Buton, 9(2), pp. 477-491. doi: 10.35326/pencerah.v9i2.2753.

Nurhidayat, D. (2023). Merajut Kiprah Bahasa Indonesia di Kancah Dunia. Jakarta: Media Indonesia. URL: https://epaper.mediaindonesia.com/detail/merajut-kiprah-bahasa-indonesia-di-kancah-dunia.

Pratiwi, D.F. (2019). Kesulitan yang dihadapi oleh para pemelajar dalam memperlajari bahasa Indonesia di Universitas Nottingham, Inggris. [Problems faced by the learners learning Indonesian in the University of Nottingham, England].

Purbarani, E., & Muliastuti, L. (2023). Pelatihan Keterampilan Berbahasa Indonesia bagi Mahasiswa Asing Alumni Program Darmasiswa Universitas Negeri Jakarta. Sarwahita, 20(01), 1-13.

https://journal.unj.ac.id/unj/index.php/sarwahita/article/view/33305

Purnami, R. S., & Rohayati, R. (2016). Implementasi Metode Experiential LearningDalam Pengembangan Softskills Mahasiswa Yang Menunjang Integrasi Teknologi, Manajemen Dan Bisnis. Jurnal Penelitian Pendidikan, 13(1). https://doi.org/10.17509/jpp.v13i1.3511.

Rahayu, W. (2023). Penggunaan dan Pemaknaan Bahasa Indonesia pada Era Globalisasi: Globalisasi, Bahasa Indonesia, Bahasa Asing. Jurnal Penelitian Multidisiplin, 2(1), pp.158-162. URL: https://journal.pbnsurabaya.co.id/index.php/jupm/article/view/117

Rangkuti, F. (2013). Teknik Membedah Kasus Bisnis Analisis SWOT Cara, Perhitungan Bobot, Rating dan OCAI. Jakarta: Gramedia Pustaka Utama.

Rudiyanto, A. et. al. (2020). Pedoman Teknis Penyusunan Rencana Aksi Tujuan Pembangunan Berkelanjutan (TPB)/Sustainable Development Goals (SDGs) Edisi II. Kementerian Perencanaan Pembangunan Nasional/Badan Perencanaan Pembangunan Nasional.

Sambas, C.M., Napitupulu, M.F. dan Syaputra, E. (2022). Bahasa Indonesia Penutur Asing sebagai upaya internasionalisasi universitas di Indonesia. Jurnal Multidisiplin Dehasen (MUDE), 1(3), pp.103-108.

Sartono. (2020). Bahasa Internasional. Jakarta: Badan Pengembangan dan Pembinaan Bahasa, Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi. URL: https://badanbahasa.kemdikbud.go.id/artikel-detail/864/bahasa-internasional.

Sugiyono. (2014). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. Bandung: Alfabeta.

Suhariyanti, S. (2022). Peluang Bahasa Indonesia ditengah Masyarakat Ekonomi ASEAN Menuju Bahasa Internasional. Bisnis-Net Jurnal Ekonomi dan Bisnis, 5(2), 195-199. https://jurnal.dharmawangsa.ac.id/index.php/bisnet/article/download/2769/1878

Syifa, N. T. (2023). Upaya pemerintah Indonesia melalui Kementerian Luar Negeri dalam Promosi Bahasa Indonesia. Doctoral dissertation, Universitas Muhammadiyah Malang. URL: https://etd.umm.ac.id/id/eprint/631/.

UNESCO. (2023). Recognition of Bahasa Indonesia as an official language of the General Conference of UNESCO. URL: https://unesdoc.unesco.org/ark:/48223/pf0000387388.locale=en.

Widia, I. and Nurramdhani, H.F. (2020). Bahasa Indonesia bagi penutur asing: minat penutur asing dan komunikasi antarbudaya. In Seminar Internasional Riksa Bahasa (pp. 1-6). URL: http://proceedings.upi.edu/index.php/riksabahasa/article/view/1318.

Widodo, S. (2022). Bahasa Indonesia Menuju Bahasa Internasional. Jakarta: Badan Pengembangan dan Pembinaan Bahasa, Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi.

Diterbitkan
2024-10-30