Sistem Informasi Skripsi dan Tugas Akhir Pada Fakultas Ilmu Komputer Universitas Kuningan

Erik Kurniadi

Abstract


Pengelolaan Skripsi dan Tugas Akhir yang baik yang diperlukan untuk dapat memberikan pelayanan kepada semua elemen dan untuk menghasilkan kinerja yang lebih baik. Ketepatan, akurasi dan kecepatan penyajian data atau informasi merupakan faktor penting dalam mengelola administrasi yang baik. Oleh karena itu penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan teknologi IT di Fakultas Ilmu Komputer . Sistem ini dibangun untuk memfasilitasi pengelolaan judul-judul Skripsi dan Tugas Akhir, pengajuan Skripsi atau Tugas Akhir, SK Skripsi dan Tugas Akhir, data dosen pembimbing, data program studi dan staff. Analisis ini digunakan dengan mengumpulkan data dan untuk menjawab pertanyaan penelitian. Dalam merancang, penulis menciptakan alur kerja terkomputerisasi melalui proses desain komponen model, komponen fungsi, database dan komponen antarmuka pengguna. Sistem ini dirancang untuk memberikan informasi judul, layanan konsultasi, pengajuan judul Skripsi atau Tugas Akhir dan laporan untuk masing-masing program studi yang ada pada Fakultas Ilmu Komputer Universitas Kuningan.

Kata Kunci : Sistem, Skripsi dan Tugas Akhir.


Full Text:

PDF

References


Bakken, Stig Saether, et all.(2001). PHP Manual. PHP Documentation Group.

Bin Ladjamudin, Al-Bahra.(2005). Analisis dan Desain Sistem informasi. Yogyakarta : Graha Ilmu.

Farid Hamid & A. Rachman . (2014). Paduan Skripsi . Yogyakarta: Gajah Mada University Press.

Fatansyah.(2007). Basis Data. Bandung : Informatika Bandung.

George M.Scott. (2001). Prinsip-Prinsip Sistem Informasi Manajemen. Jakarta : RajaGrafindo Persada.

Gordon B.Davis. (1985). Kerangka Dasar Sistem Informasi Manajemen, Seri manajemen No. 90-A. Jakarta : PT Pustaka Binaman Pressindo.

Jeffry L Whitten et al. (2004) . Metode Desain dan Analisa Sistem. Edisi Bahasa Indonesia : McGrawHill Companies.

Jogiyanto HM, MBA, Ph.D. (2005). Analisa & Desain Sistem Informasi. Yogyakarta : Andi Yogyakarta.

Kusrini. (2006). Strategi Perancangan dan Pengelolaan Basis Data. Yogyakarta: Amikom.

McLeod, Raymond. (2002). Sistem Informasi Manajemen. Jakarta : PT. Prenhallindo

Nugroho, Adi. (2004). Analisis dan Desain Sistem Informasi. Yogyakarta: ANDI.

Roger S, Pressman. (2002). Rekayasa Perangkat Lunak : pendekatan praktisi (Buku 1). Yogyakarta : ANDI.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2017 Cloud Information



CLOUD INFORMATION JOURNAL : JOURNAL OF INFORMATION SYSTEM

e-ISSN:2614-543X , p-ISSN: 2527-5224

Organized by Faculty of Computer Science, Universitas Kuningan, Indonesia.
Website : https://journal.uniku.ac.id/index.php/cloudinformation
Email : [email protected]
Address : Jalan Cut Nyak Dhien No.36A Kuningan, Jawa Barat, Indonesia.