PENGARUH KESADARAN WAJIB PAJAK DAN KEGIATAN SOSIALISASI PERPAJAKAN TERHADAP PENERIMAAN PAJAK PENGHASILAN
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui: 1) Pengaruh kesadaran Wajib Pajak, kegiatan sosialisasi perpajakan, terhadap penerimaan Pajak Penghasilan di KPP Pratama Tasikmalaya. Metode penelitian yang digunakan adalah metode penelitian kuantitatif dengan metode deskriptif. data yang digunakan adalah data primer dan data sekunder. Teknik pengumpulan data : studi dokumentasi. hasil penelitian diperoleh : 1) Kesadaran wajib pajak mempunyai pengaruh positif dan signifikan terhadap penerimaan pajak penghasilan; 2) Kegiatan sosialisasi perpajakan mempunyai pengaruh positif dan signifikan terhadap penerimaan pajak penghasilan; dan 3) Kesadaran wajib pajak dan kegiatan sosialiasi perpajakan mempunyai pengaruh positif dan signifikan terhadap penerimaan pajak penghasilan.
Kata Kunci : Kesadaran Wajib Pajak, Kegiatan Sosialisasi, dan Penerimaan Pajak Penghasilan
References
Ekawati, Liana. 2013. Survei Pemahaman dan Kepatuhan Wajib Pajak Usaha Kecil dan Menengah. Yogyakarta: Andi.
Mardiasmo. 2019. Perpajakan. Edisi Revisi 2019. Yogyakarta: CV. Andi Offset.
Markus, Muda dan Yujana Hendry. 2015. Perpajakan. Edisi Revisi 2011. Yogyakarta: CV. Andi Offset.
Nurmantu, Safri. 2015. Pengantar Perpajakan. Edisi 3.Jakarta: Granit.
Purwono, Henry. 2017. Dasar-dasar Perpajakan dan Akuntansi Pajak. Jakarta: Erlangga.
Resmi, Siti. 2014. Perpajakan. Jakarta: Salemba Empat.
Samudera, Azhari A. 2015. Perpajakan di Indonesia, Keuangan, Pajak dan Retribusi. Jakarta: RinekaCipta.
Suandy, Erly. 2011. Hukum Pajak. Edisi 5. Jakarta: Salemba Empat.
Sudjana. 2015. Metode Statistika. Bandung: Tarsito.
Sugiyono. 2019. Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif dan R&D. Bandung: CV. Alfabeta.
Waluyo. 2015. Perpajakan Indonesia. Jakarta: Salemba Empat.