Environmental Quality Protection in the Period of Industrialization to Realize Environmental-Based Industry

Adhi Putra Satria

Abstract


This study aims to analyze the impact of industrialization in Indonesia on environmental quality. The method used in this study was an empirical juridical method. This study employed both primary data obtained from field research and secondary data taken from library research. The results found that industrialization has a significant impact on the deterioration in the quality of environment as current technological developments are focused on efforts to exploit nature by emphasizing human domination on environment. This can be proven by various kinds of environmental damage and degradation in Indonesia caused by industrial activities. In brief, environmental problems caused by industrialization include air pollution, water quality and availability, and land quantity and quality. Hence, it is necessary to create new breakthroughs that can overcome environmental problems in this industrial period. One of the ways that can be applied is by realizing environmental-based industrial activities. Yet, this effort is still facing various obstacles, especially in terms of the lack of knowledge and human resources owned by business actors in implementing an environmental-based industry.

Keywords : Industrialization, Environmental-based Industry, Environmental Damage.

 

Perlindungan Kualitas Lingkungan Hidup di Masa Industrialisasi untuk Mewujudkan Industrialisasi Berwawasan Lingkungan

Abstrak :

Tujuan penelitian ini untuk menganalisis serta mengkaji bagaimana pengaruh dari adanya industrialisasi di Indonesia terhadap kualitas lingkungan hidup. Metode penelitian yang digunakan adalah yuridis empiris, dimana data yang dipakai dalam penulisan artikel ini bersumber dari data primer yaitu data yang diambil langsung dari lapangan dan data sekunder yaitu data yang diambil dari studi kepustakaan. Hasil penelitian menemukan bahwa industrialisasi pada masa sekarang memiliki dampak yang signifikan terhadap penurunan kualitas lingkungan hidup, pengembangan teknologi saat ini telah difokuskan pada upaya untuk mengekspolritasi alam sekaligus mempertegas dominasi manusia terhadap lingkungan. Hal tersebut dapat dibuktikan dengan berbagai macam kerusakan dan penurunan kualitas lingkungan hidup di Indonesia yang diakibatkan oleh aktifitas kegiatan industri. Simpulan, bahwa permasalahan lingkungan yang diakibatkan oleh karena faktor industrialisasi, yaitu berupa permasalahan lingkungan dibidang udara, ketersediaan air hingga kuantitas dan kualitas tanah. Sehingga perlu adanya terobosan-terobosan baru yang dapat mengatasi permasalahan lingkungan dimasa industri ini, langkah-langkah yang dapat dipakai yaitu dengan mewacanakan kegiatan industri yang ramah lingkungan, namun wacana tersebut masih mengalami berbagai kendala, terutama dalam segi minimnya pengetahuan dan sumber daya yang dimiliki oleh para pelaku usaha dalam melaksanakan sebuah industri yang berwawasan ramah lingkungan.

Kata Kunci : Industrialisasi, Industri Ramah Lingkungan, Kerusakan Lingkungan.


Keywords


Industrialization; Environmental-based Industry; Environmental Damage

Full Text:

PDF

References


Books:

Darsono Valentinus, 1995, Pengantar Ilmu Lingkungan, Universitas Atma Jaya Yogyakarta, Yogyakarta,

Fardiaz Srikandi, 1992, Polusi Air & Udara, Yogyakarta: Kansius

Hartarto Airlangga, 2016, Merajut Asa: Membangun Industri, Menuju Indonesia Yang Sejahtera dan Berkelanjutan. Jakarta:PT Gramedia Widiasarana Indonesia

Kamus Besar Bahasa Indinesia

Machdar Izarul, 2018, Pengantar Pengendalian Pencemaran: Pencemaran Air, Pencemaran Udara, dan Kebisingan, Yogyakarta : Deepublish

Samekto FX Adji, 2008, Kapitalisme, Moderenisme dan Kerusakan Lingkungan, Yogyakarta : Genta Perss

Journals:

Akhmaddhian Suwari, Penegakan Hukum Lingkungan dan Pengaruhnya Terhadap Pertumbuhan Ekonomi di Indonesia (Studi Kebakaran Hutan Tahun 2015), Jurnal Unifikasi, Vol. 03 Nomor 01 Januari 2016

Akhmaddhian, Suwari. Hartiwiningsih and I Gusti Ayu Ketut Rachmi Handayani, The Government Policy of Water Resources Conservation to Embodying Sustainable Development Goals: Study in Kuningan, Indonesia. International Journal of Civil Engineering and Technology, 8(12), 2017, pp. 419-428

Basundoro Purnawan, Industrialisasi, Perkembangan Kota, dan Respon Masyarakat Studi Kasus Kota Gersik, Jurnal Humaniora, Vol. XIII, No.2 2001.

Catharina Anna, Purna Sri Suswati dan Yufra Stefanus M. Taneo, Respon Masyarakat Penghuni Pemukiman Sekitar Industri Keramik Terhadap Pencemaran Udara Akibat Aktivitas Pembakaran Keramik, jurnal Manusia dan Lingkungan, Vol. XI, No. 3, Novemher 2004

Fitria Agnes Widiyanto, Yuniarno Saudin, Kuswanto, Polusi Air Tanah Akibat Limbah Industri Dan Limbah Rumah Tangga, Jurnal Kesehatan Masyarakat Vol. 10 No. 2 Tahun 2015

Made I Yoga Prasada, Alfina Tia Rosa, The Impact Of Wetland Conversion On Food Security In Daerah Istimewa Yogyakarta, Jurnal Sosial Ekonomi Pertanian Vol. 14, No. 3, Oktober 2018

Muslimah, Dampak Pencemaran Tanah Dan Langkah Pencegahan, AGRISAMUDRA, Jurnal Penelitian Vol.2 No. 1 Januari – Juni 2015

Reddy Kumar and Lee, Water Pollution and Treatment Technologies, J Environ Anal Toxicol Volume 2 Issue 5

Rustiati Ita Ridwan, Dampak Industri Terhadap Lingkungan Dan Sosial, Jurnal Geografi GEA Vol. 7 No. 2 Tahun 2007,

Sekhroni, Penerapan Asas “Premium Remedium” Terhadap Pertanggung Jawaban Pidana Korporasi Industri Pertambangan Di Indonesia, Jurnal Unifikasi, Vol. 04 Nomor 01 Januari 2017.

Proceedings

Livie Achmad Fauzi, Afirsta Yutrisya, Nur Rachmatiyah , Kastana Sapanli, Analisis Penggunaan Air Untuk Industri Di Tanggerang, Prosiding Seminar Nasional Hari Air Dunia 2018 diselengarakan di Palembang 20 Maret 2018 Halaman 62

Website

Panuluh Sekar, Riskia Fitri Meila, Perkembangan Pelaksanaan Sustainable Development Goals (SDGs) di Indonesia, diakses pada laman https://www.sdg2030indonesia.org/an-component/media/upload-book/Briefing_paper_No_1_SDGS_-2016-Meila_Sekar.pdf pada 25 Agustus 2019 Pukul 02.59 WIB




DOI: https://doi.org/10.25134/unifikasi.v6i2.1962

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


UNIFIKASI : Jurnal Ilmu Hukum

ISSN 2354-5976 (print), ISSN 2580-7382 (online)

Organized by Faculty of Law, Universitas Kuningan, Indonesia.

Website  : https://journal.uniku.ac.id/index.php/unifikasi/index

Email     : [email protected]

Address : Jalan Cut Nyak Dhien No.36A Kuningan, Jawa Barat, Indonesia.

 UNIFIKASI is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0