Service Operation ITIL V3 Pada Analisis dan Evaluasi Layanan Teknologi Informasi

Yoga Pratama, Tata Sutabri

Abstract


Pesatnya perkembangan teknologi informasi dan pelayanan teknologi yang baik menjadi harapan bagi semua orang, organisasi, lembaga, maupun perguruan tinggi agar dapat mendukung kegiatan, memudahkan aktivitas dan proses bisnis mereka. Salah satunya teknologi pembelajaran berbasis elektronik dan jarak jauh pada Universitas Bina Darma Palembang. Selain mendukung proses akademik dan bisnis pada universitas, e-learning juga dalam penggunaannya teridetifikasi terdapat masih banyak masalah yang terjadi dalam sistem, data maupun infrastruktur, sehingga penggunaan layanan teknologi e-learning masih harus didukung juga dengan manajemen layanan teknologi informasi agar proses bisnis berjalan sesuai dengan yang diharapkan. Di penelitian ini akan membahas tentang bagaimana analisis pada layanan teknologi elearning Universitas Bina Darma dengan mengacu pada kerangka kerja pada domain service operation berdasarkan framework ITIL V3. Kerangka ITIL V3 ini banyak digunakan di berbagai organisasi, lembaga, maupun institusi untuk membuat sebuah standar dalam memberikan pelayanan teknologi informasi yang maksimal untuk penggunanya. Berdasarkan kondisi alamiah pada objek penelitian, dipilih pendekatan kualitatif dangan tipe deskriptif yang akan digunakan dalam penelitian. Hasil temuan akan dianalisis dan akan mengeluarkan rekomendasi best practice manajemen atau pengelolaan layanan yang mengacu pada kerangka agar dapat diimplementasikan pada universitas.

Kata Kunci – ITSM, ITIL V3, Service Operation, e-learning


References


T. Sutabri, T. Sugiharto, R. A. Krisdiawan, and M. A. Azis, “Pengembangan Sistem Informasi Monitoring Progres Proyek Properti Berbasis Website Pada PT Peruri Properti,” J. Teknol. Inform. dan Komput., vol. 8, no. 2, pp. 17–29, 2022, doi: 10.37012/jtik.v8i2.1204.

T. Sutabri, Sistem Informasi Manajemen (Edisi Revisi). Penerbit ANDI.

“(2021) Indeks Pembangunan TIK Indonesia Naik Jadi 5,59 pada 2020. [Online]. Available:” databoks.katadata.co.id

A. Prasetyo and N. Mariana, “Analisis Tata Kelola Teknologi Informasi ( IT Governance ) pada Bidang Akademik dengan Cobit Frame Work Studi Kasus pada Universitas Stikubank Semarang,” J. Teknol. Inf. Din., vol. 16, no. 2, pp. 139–149, 2011.

F. A. Ekadana and Y. Kurniawan, “Analisis Manajemen Layanan Teknologi Informasi Pada Universitas Ma Chung Dengan Framework ITIL Domain Service Strategy dan Domain Service Design,” Kurawal-Jurnal Teknol. Inf. dan Ind., vol. 5, pp. 31–44, 2022, [Online]. Available: http://jurnal.machung.ac.id/index.php/kurawal/article/view/549%0Ahttp://jurnal.machung.ac.id/index.php/kurawal/article/download/549/251

S. Susilowati, “Evaluasi Tata Kelola Teknologi Informasi Pada Area Service Operation Menggunakan Kerangaka Kerja ITIL Versi 3 ( Studi Kasus : Pada Dinas Komunikasi Dan Informasi Kota Depok ),” Paradigma, vol. XIV, no. 2, pp. 131–140, 2012.

Great Britain Cabinet Office, ITIL Service Design. 2011.

A. H. Cartlidge, A., Rudd and S. Rance, C., Macfarlane, I., Windebank, J., Rance, An Introduction Overview of ITIL V3, vol. 56, no. 2. 1987. doi: 10.1080/13642818708208530.

J. O. Long, “Service operation,” SpringerBriefs Comput. Sci., vol. 0, no. 9781461438960, pp. 73–90, 2012, doi: 10.1007/978-1-4614-3897-7_6.

J. & M. Kouns, “Information Technology Risk Management In Enterprise Environments,” 2012.

Y. Rahardja, “Audit Sistem Informasi dengan ITIL Version 3 Sub Domain Service Desk , Incident Management , dan Problem Management di Bidang Keuangan,” J. Teknol. Informasi-Aiti, vol. 9, pp. 173–184, 2012.

T. Sutabri, “Konsep Sistem Informasi,” 2012.

Sugiyono, “Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif dan R&D,” Bandung Alf. p. 143, 2011.




DOI: https://doi.org/10.25134/fkom%20uniku.v17i1.7233

NUANSA INFORMATIKA : JURNAL TEKNOLOGY DAN INFORMASI
p-ISSN :1858-3911 , e-ISSN : 2614-5405
DOI : https://doi.org/10.25134/nuansa
Accreditation : SINTA 5

Organized by Faculty of Computer Science, Universitas Kuningan, Indonesia.
Website : https://journal.uniku.ac.id/index.php/ilkom
Email : [email protected]
Address : Jalan Cut Nyak Dhien No.36A Kuningan, Jawa Barat, Indonesia.

StatCounter

View My Stats Creative Commons

Lisensi Creative Commons
NUANSA INFORMATIKA is licensed under a Lisensi Creative Commons Atribusi 4.0 Internasional.