IMPLEMENTASI CRM (CUSTOMER RELATIONSHIP MANAGEMENT) PADA SISTEM INFORMASI RESERVASI FOTOGRAFI BERBASIS WEB DI TOKO AINI PHOTO KUNINGAN

Akhmad Izzudin Amin, Erlan Darmawan, Heru Budianto

Abstract


Abstrak

Aini Photo adalah sebuah perusahaan yang bergerak dibidang jasa fotografi. Dalam perkembangan bisnisnya, Aini Photo mempunyai visi untuk memberikan pelayanan terbaik bagi pelanggan. Untuk mewujudkan visi tersebut maka diperlukan sebuah sistem informasi yang mampu meningkatkan pelayanan terhadap konsumen. Penelitian ini bertujuan untuk membuat sistem informasi reservasi fotografi. Sistem ini dibangun untuk memberikan kemudahan kepada konsumen dalam pemesanan jasa fotografi dan transaksi pembelian alat fotografi. Pengembangan sistem reservasi menggunakan metodologi pengembangan waterfall. Pengembangan sistem menggunakan PHP dan MySQL sebagai basis datanya. Untuk memperindah tampilan digunakan template bootstrap. Sistem informasi ini menerapkan CRM operasional dalam upaya meningkatka kualitas layanan.Sistem informasi reservasi yang dibangun memiliki fasilitas fotografi yang ditawarkan, cetak foto, pembelian alat fotografi, halaman order, dan konfirmasi pembayaran serta adanya halaman administrator untuk mengatur isi dari halaman web. Kehadiran sistem reservasi ini diharapkan mampu memberikan kemudahan bagi konsumen dan mampu meningkatkan pelayanan di Aini Photo.

 

Kata Kunci : Resevasi fotografi, PHP, MySQL. Operational CRM


References


DAFTAR PUSTAKA

Andi, 2003. Pengembangan Sistem Pakar menggunakan Visual Basic. Yogyakarta.C.V Andi off set.

Shammari. (2009). Customer Knowledge Management. Hershey: IGI Global

Sanayei & Sadidi. (2011). Investigation of customer knowledge management (CKM) dimensions. Kanada: Canadian Center of Science and Education

Pries, C. and Stone, M. (2004) “Managing CRM Implementation with Consultants – CRM or Change Management?”, Journal of Change Management 4(4), 351–370.

Baran, Roger, Christopher Zerres and Michael Zerres. Customer Relationship Management. 2010.

Wilde, S. Customer Knowledge Management: Improving Customer Relationship through Knowledge Application.Berlin Heidelberg: Springer. 2011.

Swift, R. S. Accelerating Customer Relationship: Using CRM and Relationship Technologies.Upper Saddle River, NJ: Prentice Hall PTR. (2001)

Sutarman. 2009. Pengantar teknologi Informasi. Jakarta : Bumi Aksara.

Jogiyanto.2009.Analisis dan Desain Sistem Informasi.Yogyakarta: Andi.

Agus Mulyanto. 2009. Sistem Informasi Konsep dan Aplikasi. Pustaka Pelajar.Yogyakarta

Jogiyanto, H.M., 2005, Analisa dan Desain Sistem Informasi: PendekatanTerstruktur Teori dan Praktik Aplikasi Bisnis, ANDI, Yogyakarta

Irawan, Budhi. (2005). Jaringan Komputer. Graha Ilmu. Bandung.

Gani, Rita, dkk. (2013). Jurnalistik Foto. Bandung : PT Simbiosa RekatamaMedia

Hakim, Lukmanul dan Uus Musalini. 2004. Cara Cerdas Menguasai Layout, Desain danAplikasi Web. Jakarta: PT Elex Media Komputindo.

Pahlevy, 2010. Pengertian Flowchart dan definisi data. (http://www.landasanteori.com/2015/10/pengertian-flowchart-dan definisidata.html)diakses tanggal 12 Juni 2016

Pressman, R. S., 2000, Software Engineering A Practitioner’s Approach 5 thedition, New York: Mc GrawHill.

Jogiyanto, 2000.Teori Portofolio dan Analisis Investasi, Edisi Kedua ,BPFE,Yogyakarta.

Tata Sutabri. 2012. Analisis Sistem Informasi. Andi. Yogyakarta

Roger, S. Pressman, Ph.D. , 2012, Rekayasa Perangkat Lunak (PendekatanPraktisi) Edisi 7 : Buku 1 “, Yogyakarta: Andi.




DOI: https://doi.org/10.25134/nuansa.v10i2.991

NUANSA INFORMATIKA : JURNAL TEKNOLOGY DAN INFORMASI
p-ISSN :1858-3911 , e-ISSN : 2614-5405
DOI : https://doi.org/10.25134/nuansa
Accreditation : SINTA 5

Organized by Faculty of Computer Science, Universitas Kuningan, Indonesia.
Website : https://journal.uniku.ac.id/index.php/ilkom
Email : [email protected]
Address : Jalan Cut Nyak Dhien No.36A Kuningan, Jawa Barat, Indonesia.

StatCounter

View My Stats Creative Commons

Lisensi Creative Commons
NUANSA INFORMATIKA is licensed under a Lisensi Creative Commons Atribusi 4.0 Internasional.