ANALISIS SISTEM ANTRIAN PENDAFTARAN MENGGUNAKAN METODE QUEUING SYSTEM DI PUSKESMAS KOTA CIMAHI
Abstrak
Kebutuhan pelayanan kesehatan di Puskesmas melebihi jumlah penyelenggaran pelayanan kesehatan di Kota Cimahi. Dengan banyaknya jenis pelayanan kesehatan masih terdapat pasien yang tidak mengetahui bagaimana sistem antrian pelayanan sehingga sering terdapat pasien yang salah mengambil nomor antrian, salah masuk poli dan tidak terpanggil dikarnakan lama tunggu yang cukup lama bagi pasien sehingga pasien dan ada juga yang telah terlewat dan harus mengulang mengambil nomor antrian. Tujuan dengan menggunakan metode ini adalah tergambarkanya model antrian yang tepat di Puskesmas. Metode penelitian menggunakan metode gabungan kualitatif dan kuatitatif. Dari penelitian diperoleh gambaran metode queing system diperoleh gambaran Model Multi Channel Mutiple Phase, dengan hasil kedatangan 50 pasien per jam dengan 2 petugas pendaftaran, dengan waktu pelayanan 1 menit per pasien.
Kata Kunci : Antrian, pasien, prosedur.
Referensi
Permenkes. (2014). Peraturan Meteri Kesehatan No 75 tentang Pusat Kesehatan Masyarakat. Jakarta.
Iqbal, M. (2011). Analisis Kinerja Sistem Pendekatan Teori dan Praktek. Depok: Gunadarma.
Sugiyono. (2009). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. Bandung: Alfabeta.
Syarifah Wijdaniah, M. p. (2018). Analisis Kinerja Sistem Antrian Dalam Mengoptimalkan Pelayanan Pasien Rawat Jalan Di Rsud Haji Makassar,. Jurnal Bisnis, Manajemen dan Informatika.
F.A Mukarrama, N. F. (2017). Sistem Antrian Single Channel - Multiple Phase dalam Meningkatkan Pelayanan Pembayaran Pajak Kendaraan Bermotor di Kantor Sistem Administrasi Manunggal Satu Atap (SAMSAT) . Journal of Science and Tencnology, 175-186.
Taufik, A. P. (2018). Penerapan Sistem Antrian Registrasi Dengan Metode Multi Channel-Multi Phase. Jurnal Penelitian Teknik Informatika Universitas Prima Indonesia.