ANALISIS KESALAHAN KONEKSI MATEMATIS PADA SOAL NON RUTIN MATERI BANGUN DATAR
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan kesulitan siswa dalam mengerjakan soal non rutin materi bangun datar. Metode penelitian yang dipilih ialah deskriptif kualitatif, bertujan untuk menganalisis tiap kesalahan yang dilakukan siswa dalam menyelesaikan masalah koneksi matematis dan faktor-faktor penyebabnya. Subjek penelitian ini adalah 5 siswa SMP di kota Palembang. Teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah tes dan wawancara. Berdasarkan hasil penelitian dan analisis jawaban siswa diketahui bahwa siswa mengalami kesalahan yang tergolong tinggi dalam menyelesaikan soal non rutin materi bangun datar. Kesalahan terbesar yang dialami siswa berada pada indikator menyadari hubungan antar topik dalam matematika. Hal ini dapat dilihat ketika siswa tidak mampu membuat pertanyaan-pertanyaan yang saling berkaitan dan mengundang solusi dari permasalahan yang diberikan berupa mencari fakta yang belum diketahui.
Kata kunci: Kesalahan, Koneksi Matematis, Bangun Datar, Non Rutin
ANALYSIS OF MATHEMATIC CONNECTION ERROR IN NON ROUTINE PROBLEMS OF FLAT SHAPE MATERIALS
ABSTRACT
This study aims to describe students' difficulties on flat shape non-routine questions. The research method chosen is descriptive qualitative, aiming to analyze each error that made by students in solving mathematical connection problems and its factors. The subjects of this study were 5 junior high school students in Palembang. Data collection used tests and interviews. Based on the results and analysis of student answers, it is known that students experience errors that are classified as a high category in solving non-routine flat shape questions. The most mistake is on the indicator of realizing the relationship between topics in mathematics. For this indicator, students are unable to determine interrelated facts to find solutions to a given problem.
Keywords: Errors, Mathematical Connections, Flat Shapes, Non-Routines.
References
Amalia, L. (2017). Pengembangan Soal Untuk Mengukur Kemampuan Koneksi Antar Topik Matematika Siswa Sekolah Dasar. Jurnal Pendidikan Matematika RAFA, 3(2), 195–206.
Amalia, L., & Septaliana, T. (2021). Kemampuan Koneksi Matematis Antar Topik Matematika: Analisis Kesalahan Jawaban Siswa Sekolah Dasar. Jurnal Penelitian Pendidikan Matematika, 5(2), 154-164.
Asdarina, O., & Ridha, M. (2020). Analisis kemampuan penalaran matematis siswa dalam menyelesaikan soal setara pisa konten geometri. Numeracy, 7(2).
Hayati, N., Wahyuni, R., & Nurhayati, N. (2018). Analisis Kemampuan Koneksi Matematis Siswa dalam Memecahkan Masalah Geometri Berdasarkan Tingkat Berpikir Van Hiele di kelas VIII Mts Al-Fatah Singkawang. Journal of Educational Review and Research, 1(2), 68-79.
Hidayah, S. (2016). Analisis kesalahan siswa dalam menyelesaikan soal cerita spldv berdasarkan langkah penyelesaian polya. In Prosiding Seminar Nasional Pendidikan Matematika (Vol. 1, No. 29, pp. 182-190).
Isnaeni, S., Ansori, A., Akbar, P., & Bernard, M. (2019). Analisis kemampuan koneksi matematis siswa SMP pada materi persamaan dan pertidaksamaan linear satu variabel. Journal on Education, 1(2), 309-316.
Linto, dkk. 2012. Kemampuan Koneksi Matematis Dan Metode Pembelajaran Quantum Teaching Dengan Peta Pikiran. Jurnal Pendidikan Matematika, Vol. 1 No. 1 (2012), h.83.
Masjaya, M., & Wardono, W. (2018, February). Pentingnya Kemampuan Literasi Matematika untuk Menumbuhkan Kemampuan Koneksi Matematika dalam Meningkatkan SDM. In PRISMA, Prosiding Seminar Nasional Matematika (Vol. 1, pp. 568-574).
Musriliani, dkk. (2015). Pengaruh Pembelajaran Contextual Teching Learning (CTL) terhadap Kemampuan Koneksi Matematis Siswa SMP Ditinjau dari Gender. Jurnal Didaktik Matematika. 2( 2), 49-58.
Novitasari, Dian. 2016 Pengaruh Penggunaan Multimedia Interaktif Terhadap Kemampuan Pemahaman Konsep Matematis Siswa. Jurnal Pendidikan Matematika dan Matematika, h.8.
Nuriadin, I. (2015). Pembelajaran Kontekstual Berbantuan Program Geometer’s Sketchpad Dalam Meningkatkan Kemampuan Koneksi Dan Komunikasi Matematis Siswa SMP. Infinity Journal, 4(2), 168-181.
Rakhman, A. F. (2015). Profil Respon Siswa dalam Menyelesaikan Soal Geometri Kelas X SMA Negeri 1 Grati Pesuruan berdasarkan Taksonomi SOLO. Tesis Tidak Diterbitkan. Malang: PPs UM.
Romli, M. (2016). Profil koneksi matematis siswa perempuan sma dengan kemampuan matematika tinggi dalam menyelesaikan masalah matematika. JIPMat, 1(2).
Sholihah, S. Z. & Afriansyah, E. A. (2017). Analisis kesulitan siswa dalam proses pemecahan masalah geometri berdasarkan tahapan berpikir Van Hiele. Mosharafa: Jurnal Pendidikan Matematika, 6(2), 287–298
Widiyawati, W., Septian, A., & Inayah, S. (2020). Analisis kemampuan koneksi matematis siswa SMK pada materi trigonometri. Jurnal Analisa, 6(1), 28-39.
Copyright (c) 2023 Pedagogi: Jurnal Penelitian Pendidikan

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.
Ini adalah ringkasan yang dapat dibaca manusia dari (dan bukan pengganti) lisensi. Sangkalan.
Anda bebas untuk:
- Bagikan — salin dan distribusikan kembali materi dalam media atau format apa pun
- Beradaptasi — remix, transformasi, dan membangun di atas materi
- Pemberi lisensi tidak dapat mencabut kebebasan ini selama Anda mengikuti ketentuan lisensi.
Di bawah ketentuan berikut:
- Atribusi — Anda harus memberikan kredit yang sesuai, memberikan tautan ke lisensi, dan menunjukkan apakah perubahan telah dilakukan. Anda dapat melakukannya dengan cara apa pun yang wajar, tetapi tidak dengan cara apa pun yang menunjukkan pemberi lisensi mendukung Anda atau penggunaan Anda.
- NonKomersial — Anda tidak boleh menggunakan materi untuk tujuan komersial.
- ShareAlike — Jika Anda me-remix, mengubah, atau membangun materi, Anda harus mendistribusikan kontribusi Anda di bawah lisensi yang sama seperti aslinya.
- Tidak ada batasan tambahan — Anda tidak boleh menerapkan ketentuan hukum atau tindakan teknologi yang secara hukum membatasi orang lain untuk melakukan apa pun yang diizinkan oleh lisensi.
Pemberitahuan:
- Anda tidak harus mematuhi lisensi untuk elemen materi dalam domain publik atau di mana penggunaan Anda diizinkan oleh pengecualian atau batasan yang berlaku.
- Tidak ada jaminan yang diberikan. Lisensi mungkin tidak memberi Anda semua izin yang diperlukan untuk tujuan penggunaan Anda. Misalnya, hak-hak lain seperti publisitas, privasi, atau hak moral dapat membatasi cara Anda menggunakan materi tersebut.