ANALISIS KESALAHAN BAHASA DAN MAKNA BAHASA PADA SPANDUK DI SEPANJANG JALAN SILIWANGI KABUPATEN KUNINGAN PERIODE FEBRUARI 2015
Abstract
ABSTRAK
Â
Judul penelitian ini adalah Analisis Kesalahan Bahasa dan Makna Bahasa pada Spanduk di Sepanjang Jalan Siliwangi Kabupaten Kuningan Periode Februari 2015. Rumusan Masalah: 1) bagaimana kesalahan bahasa yang terdapat dalam spanduk di sepanjang jalan Siliwangi Kabupaten Kuningan periode Februari 2015?; 2) bagaimana makna bahasa yang terdapat dalam spanduk di sepanjang jalan Siliwangi Kabupaten Kuningan periode Februari 2015?; 3) termasuk kedalam jenis makna apa sajakah bahasa yang ada dalam spanduk di sepanjang jalan Siliwangi Kabupaten Kuningan periode Februari 2015? Metode: deskripsi kualitiatif. Simpulan: 1) jumlah kesuluruhan kesalahan berbahasa sebanyak 13 kesalahan, kesalahan penggunaan EYD berjumlah 6, dan kalimat berjumlah 7 yang muncul pada spanduk di sepanjang jalan Siliwangi Kabupaten Kuningan; 2) analisis makna bahasa yang terdapat dalam spanduk di sepanjang jalan Siliwangi Kabupaten Kuningan periode Februari 2015 merupakan analisis makna dan tulisannya yang terdapat dalam spanduk; 3) jenis makna yang terdapat dalam pada spanduk di sepanjang jalan Siliwangi Kabupaten Kuningan adalah makna leksikal dan gramatikal.
Kata Kunci : Analisis, Kesalahan Bahasa, Makna Bahasa, dan Spanduk
References
DAFTAR PUSTAKA
Aminuddin. 1988. Semantik, Pengantar Studi Tendang Makna. Bandung: Sinar Baru.
Amirullah, Ahmad. 2010. Kajian Wacana. Yogyakarta: Tiara Wacana.
Chaer, Abdul. 1995. Pengantar Semantik Bahasa Indonesia. Jakarta: Rineka Cipta.
Chaer, Abdul. 2009. Pengantar Semantik Bahasa Indonesia. Jakarta: Rineka Cipta.
Chaer, Abdul. 2007. Linguistik Umum. Jakarta: Rineka Cipta.
Djajasudarma, Fatimah. 1993. Semantik 2, Pemahaman Ilmu Makna. Bandung:Refika Aditama.
Heryadi, Dedi Prof.Dr.H.M.Pd. 2010. Metode Penelitian Pendidikan Indonesia. Bandung: Pustaka Billah.
Kamus Besar Bahasa Indonesia (2003). Jakarta.
Mulyana. 2005. Kajian Wacana (Teori, Metode, dan Aplikasi Prinsip-prinsip Analisis Wacana). Yogyakarta: Tiara Wacana.
Pateda, Mansoer. 2001. Semantik Leksikal. Jakarta: Rineka Cipta.
Pedoman Umum Ejaan Bahasa Indonesia yang Disempurnakan. Pusat Pembinaan dan Pengembangan Bahasa, Departemen Pendidikan Nasional, Republik Indonesia, 2001.
Ramlan, M. 1985. Penggolongan Kata. Yogyakarta: Andi Offset. Saussure, Ferdinand de.
Sujuana, 2005. Metode Statistika. Bandung: Tarsido Bandung.
Tarigan, Henry Guntur. 1985. Pengantar Semantik. Bandung: Angkasa.
Wahab, Abdul. 1995. Semantik, Pengantar Tentang Makna. Bandung: Sinar Baru
INDONESIA: Jurnal Pembelajaran Bahasa dan Sastra Indonesia is licensed under a Creative Commons CC-BY-SA.