PELANGGARAN BIDAL KESANTUNAN BERBAHASA WARGANET DALAM KOLOM KOMENTAR TWITTER @FIERSABESARI

Niken Thalia Ayupradani, Endah Riski Kartini, Syahwa Minastiti, Dini Restiyanti Pratiwi

Abstract


ABSTRAK: Kesantunan berbahasa sejatinya dekat dengan kehidupan sehari-hari. Kini, di tambah dengan kemajuan teknologi memudahkan orang untuk menjalin komunikasi. Hubungan komunikasi dapat berjalan dengan baik apabila mengedepankan prinsip kesantunan. Prinsip kesantunan dapat selalu dijunjung baik bertutur dalam media sosial maupun secara tatap muka. Apabila tidak patuh dengan prinsip kesantunanan, maka tuturan tersebut tidak santun. Tujuan dari penelitian ini yakni memaparkan bentuk tuturan yang melanggar prinsip kesantunan dalam twitter @FiersaBesari khususnya dalam kolom reply. Adapun cuitan khusus yang dipilih yakni mengenai tuturan yang mengkritik dan menyindir pemerintah Indonesia. Pelanggaran kesantunan tersebut diukur dengan prinsip kesatunan berupa bidal. Metode penelitian menggunakan teknik pengumpulan data dengan cara simak, catat, dan dokumentasi. Teknik analisis data dalam penelitian ini menggunakan metode agih dengan teknik dasar BUL dan teknik lanjutan perluas. Hasil dari penelitian ini memaparkan beragam bentuk tuturan yang melanggar prinsip kesantunan. Adapun bidal-bidal yang dilanggar yakni, bidal penghargaan, bidal pemufakatan, dan bidal kesimpatian. Dari keenam bidal yang digunakan untuk mengukur kesantunan, terdapat tiga bidal yang ditemukan pelanggaran.

KATA KUNCI: Kesantunan Berbahasa, Prinsip Kesantunan, Bidal, Twitter

 

 

VIOLATIONS OF CITIZENS IN CITIZENS'S LANGUAGE IN THE COMMENTS COLUMN TWITTER @FIERSABESARI

 

ABSTRACT: Politeness in language is actually close to everyday life. Now, coupled with advances in technology, it is easier for people to establish communication. Communication relations can run well if they prioritize the principle of politeness. The principle of politeness can always be upheld both speaking in social media and face to face. If you do not comply with the principle of politeness, then the speech is not polite. The purpose of this study is to describe the form of speech that violates the principle of politeness in @FiersaBesari's twitter, especially in the reply column. The special tweets that were chosen were about speeches that criticized and satirized the Indonesian government. The violation of politeness is measured by the principle of unity in the form of a thimble. The research method uses data collection techniques by observing, recording, and documenting. The data analysis technique in this study used the agih method with the BUL basic technique and the extended extension technique. The results of this study describe various forms of speech that violate the principle of politeness. The thimbles that were violated were the thimble of appreciation, the thimble of consensus, and the thimble of sympathy. Of the six thimbles used to measure politeness, there were three thimbles that found violations.

KEYWORDS: Politeness Speech Act, Politeness Politeness Principle, Bidal, Twitter

 


References


Agustina, N., and R. Pristiwati. 2019. “Pelanggaran Prinsip Kesantunan dalam Film Yowis Ben Karya Bayu Skak”. Jurnal Profesi Keguruan 5(2):162-168.

Ariyani, N. W. E. 2020. “Pelanggaran Kesantunan Berbahasa dalam Dialog Interaktif Mata Najwa Trans 7 Episode Ragu-ragu Perpu”. Jurnal Membaca 5(2):133-144.

Doko, Yunitha D, Budiarta, Wayan, and Umiyati, M. 2017. “Kesantunan Berbahasa dalam Kumulan Cerita Rakyat Nusa Tenggara Timur”. Retorika: Jurnal Ilmu Bahasa 3(1):159-169.

Etikawati, Dina. 2015. “Kesantunan Tuturan Antartokoh dalam Novel Namaku Mata Hari Karya Remy Sylado. Jurnal Sastra Indonesia 4(1):1-11.

Fakhrudin, Mohammad. 2017. “Penerapan Kaidah Berbahasa dalam Percakapan Berbahasa Indonesia. Journal of Language Learning and Research 1(1): 41-57.

Faridah, Siti. 2018. "Pelanggaran Prinsip Kesantunan dalam Sastra Lisan Madihin". Jurnal Kredo 1(2): 36-52.

Febriasari, Diani, dan Wijayanti, W. 2018. “Kesantunan Berbahasa dalam Proses Pembelajaran di Sekolah dasar”. Jurnal Kredo 2(1): 140-156.

Hadiwijaya, Munnawir, and Yahmun. 2017. "Kesantunan Berbahasa dalam Interaksi Antara Dosen dan Mahasiswa Multikultural." Didaktika, 23(2): 142-154.

Hidayati, Reza Nurul, Hartono, Bambang, and Haryadi. 2017. "Kesantunan Berbahasa dalam Wacana Rubrik "Ngresula" Radar Tegal". Jurnal Sastra Indonesia 6(2): 12-24.

Ilham, H., Rosidin, O., Tisnasari, S. 2018. Tindak Tutur Ilokusi Tuturan Siswa Tunawicara di Sekolah Khusus Negeri 1 Kota Serang. Jurnal Membaca 3(1): 23-34.

Iriyansah, M. R., dan Hilaliyah, H. 2018. Pudarnya Kaidah Kesantunan pada Masyarakat Indonesia. Lingua Franca: Jurnal Bahasa, Sastra, dan Pengajarannya 6(2): 13-21.

Lestari, Erna Tri, and Santi Pratiwi Tri Utami Bambang Hartono. 2018. "Kesantunan Bahasa pada Buku Pelajaran Bahasa dan Sastra Indonesia untuk SMP/MTS Kelas IX." Jurnal Sastra Indonesia 7 (2): 125-131.

Nisa, Fithratun. 2016. "Pelanggaran Prinsip Kesantunan dalam Wacana Tutur Basuki Tjahaja Purnama (AHOK)". Stilistika: Jurnal Bahasa, Sastra, dan Pengajarannya 1(1):19-30.

Nugraha, Anandika Panca. 2017. "Analisis Ketidaksantunan dalam Perang Kicauan Antarkubu Calon Presiden Amerika Serikat pada Pilpres 2016". JurnalEtnolingual 1(1):169-188.

Olenti, Naomy Ayuna, Charlina, and Hermandra. 2019. "Tindak Tutur Ekspresif dalam Twitter." JURNAL TUAH Pendidikan dan Pengajaran Bahasa 1 (2): 149-155.

Pratiwi, Ririn Tri. 2019. Kajian Linguistik Forensik: Penghinaan dan Pencemaran Nama Baik Artis Dewi Persik Oleh Rosa Medianti. Prosiding Seminar Literasi IV, Semarang: 14 November 2019. Hal. 295-304.

Rahmania, Sofi Aulia. 2020. "Tindak Tutur dalam Wacana Bimbingan Konseling pada SMA di Kota Semarang". Jurnal Disastra 2(2):171-181.

Wulansafitri, Inayah and A. Syaifudin. 2020. "Kesantunan Berbahasa dalam Tuturan Film My Stupid Boss 1". Jurnal Sastra Indonesia 9(1):21-27.




DOI: https://doi.org/10.25134/fon.v18i1.4486



Copyright (c) 2022 Fon: Jurnal Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Fon: Jurnal Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia

e-ISSN 2614-7718 | p-ISSN 2086-0609

 Creative Commons License

View My Stats

Jl. Cut Nyak Dien No. 36A Cijoho-Kuningan

Pos. 45513 | [email protected]