Pengaruh Pembelajaran Analogi Terhadap Hasil Belajar Siswa Pada Materi Sistem Imunitas

Ria Nurafni, Anna Fitri Hindriana, Haruji Satyanugraha

Abstract


Siswa  seringkali  tidak  mampu  mencapai  Standar  Kompetensi  (SK)  yang  sudah  ditetapkan  karena sulitnya memahami  konsep.  Hal  itu  disebabkan  karena materi  yang  bersifat  abstrak  dan  pembelajaran  tidak bermakna. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh pembelajaran analogi terhadap hasil belajar siswa pada materi sistem imunitas. Jenis penelitian ini adalah penelitian kuantitatif dengan metode yang digunakan adalah eksperimen semu (quasi eksperimental design) dengan desain penelitian Nonequivalent Control Group Design. Populasi dalam penelitian ini adalah siswa kelas XI MIPA di SMA Negeri 1 Cikijing tahun ajaran 2021/2022. Sampel dalam penelitian ini diambil dengan menggunakan teknik purposive sampling dengan jumlah kelas kontrol dan kelas eksperimen terdiri dari 25 siswa. Instrumen penelitian yang digunakan berupa soal pilihan ganda sebanyak 20 soal, lembar observasi pelaksanaan pembelajaran analogi, lembar observasi aktifitas siswa dan angket respon siswa terhadap pembelajaran analogi. Teknik pengolahan data yang digunakan yakni uji normalitas, uji homogenitas dan uji hipotesis. Berdasarkan perhitungan uji hipotesis diperoleh hasil Thitung < Ttabel   (- 0,742<1,6772), maka H0 diterima dan Ha ditolak, sehingga dapat dikatakan tidak ada perbedaan antara kelas kontrol dan kelas eksperimen


References


Adji, Nahrowi dan Maulana. Pemecahan Masalah Matematika, Bandung: UPI Press. 2006.

+6282279994429. Diakses pada tanggal

Juni 2022 dari link http://jurnal.fkip.unila.ac.id/index.php/P ES/article/download/16263/pdf

Aziri, S. S. M., & Ahmad, C. N. C. (2014).

Penggunaan modul pembelajaran dan pengajaran berasaskan analogi terhadap pencapaian pelajar bagi topik enzim dalam biologi tingkatan 4. Jurnal Pendidikan Sains & Matematik Malaysia, 4(2), 91–103

Glynn, S. M. 2007. Methods & Strategies. The Teaching With Analogies Model. Sciences and Children, 44 (8)

Harrison, Allan G & Richard K. Coll. 2013.

Analogi dalam Kelas Sains. Jakarta: PT Indeks.

Jailani & Almukarramah. 2020. Upaya Peningkatan Kualitas Pembelajaran Biologi Melalui Pembelajaran Bermakna Dengan Menggunakan Peta Konsep. Jurnal Biology Education Volume 8 No.

Diakses dari link http://ojs.serambimekkah.ac.id/jurnal- biologi/article/view/2371

Justica, A. A., Azrau, E. P., & Suryanda, A. (2015). Pengaruh Penggunaan Model Pembelajaran Analogi dalam Pembelajaran IPA terhadap Kemampuan Berpikir Kreatif Siswa SMP. Biosfer,

(1), 51-56.

Kemendikbud. 2017. Pendidikan Karakter Dorong Tumbuhnya Kompetensi Siswa Abad 21. Diakses pada tanggal 1

Februari 2022 dari link https://www.kemdikbud.go.id/main/blog

/2017/06/pendidikan-karakter-dorong-

tumbuhnya-kompetensi-siswa-abad-21.

Kurniaman, Otang. Dkk. 2017. Penerapan Kurikulum 2013 Dalam Meningkatkan Keterampilan, Sikap, Dan Pengetahuan. Jurnal Primary Program Studi

Pendidikan Guru Sekolah Dasar Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Riau. Volume

Nomor 2. Oktober 2017. ISSN: 2303-

Diakses dari link https://media.neliti.com/media/publicati ons/258351-penerapan-kurikulum-

-dalam-meningkat-5f734270.pdf

Manuaba, Gede Beni, Sutawidjaja, Akbar, dan Susanto,Hery. (2016). Kesalahan Penalaran Analogi Siswa Kelas XII SMA dalam Memecahkan Masalah Nilai Maksimum. Seminar Nasional Pendidikan Matematika Ahmad Dahlan

Muhammedi, 2016. Perubahan Kurikulum Di Indonesia: Studi Kritis Tentang Upaya Menemukan Kurikulum Pendidikan Islam Yang Ideal. RAUDHAH: Vol. IV, No. 1: Januari – Juni 2016, ISSN: 2338-

Diakses dari link http://jurnaltarbiyah.uinsu.ac.id/index.p

hp/raudhah/article/view/61/40

Matematika: Studi Eskperimen Pada Kelas VIII MTs YASDA. Skripsi. UIN Syarif Hidayatullah Jakarta.

Ramdhayani, Eryuni. 2015. Pembelajaran sikap melalu analogi dalam mengajarkan biologi. JPPS (Jurnal Penelitian Pendidikan Sains). Vol. 5, No. 1. Diakses dari link https://r.search.yahoo.com/_ylt=AwrxxP

dcQBit20AGgDLQwx.;_ylu=Y29sbw

NzZzMEcG9zAzEEdnRpZAMEc2VjA3

Ny/RV=2/RE=1644224926/RO=10/RU

=https%3a%2f%2fjournal.unesa.ac.id%2 findex.php%2fjpps%2farticle%2fview%

f494/RK=2/RS=RUASCZ4NNgnP0D

KRuvwhGLShwH0-

Ritonga, Maimuna. 2018. Politik Dan Dinamika Kebijakan Perubahan Kurikulum Pendidikan Di Indonesia Hingga Masa Reformasi. Bina Gogik. Volume 5 No. 2. Diakses dari link https://ejournal.stkipbbm.ac.id/index.php

/pgsd/article/view/212

Nurhalimah, Dede (2021) Pengembangan Evaluasi Pembelajaran Berbasis Quizizz dan Efektivitas Pemanfaatan Pada Mata Pelajaran PAI ( Studi di SMAN 1 Ciomas ). Diploma atau S1 thesis, UIN SMH BANTEN.

Paul, Ankhi & Andery LIM et al. 2019.

Enhanced Learning through Analogy in

the Teaching of Cardiovascular System. Journal of Turkish Science Education Volume 16, Issue 2, June

Diakses dari link

https://www.researchgate.net/publicatio n/335022866_Enhanced_Learning_thro ugh_Analogy_in_the_Teaching_of_Car diovascular_System

Perkasa, Ardian Teguh. 2019. Pengembangan rencana pelaksanaan pembelajaran pendekatan saintifik dengan analogi sains dalam pembelajaran biologi materi substansi genetik di kelas xii. Skripsi. Semarang: Universitas Islam Negeri Walisongo.

Rahmawaty, Fara. 2013. Pengaruh Pendekatan Pemecahan Masalah Teknik Analogi Terhadap Pemahaman Konsep

Sondang, R. (2012). Identifikasi Keterampilan Argumentasi Melalui Analisis “Toulmin Argumentation Pattern (TAP)” pada Topik Kinematika bagi Mahasiswa Calon Guru. Seminar Bidang Ilmu Mipa Universitas Negeri Medan, 11-12 Mei

Sudijono, Anas. 2008. Pengantar Evaluasi Pendidikan. Jakarta : Raja Grafindo Persada.

Tim FKIP Universitas Kuningan, 2021. Buku panduan PKM 3 2021

U.S., Supardi. Dkk. 2015. PENGARUH MEDIA PEMBELAJARAN DAN MINAT BELAJAR TERHADAP HASIL BELAJAR FISIKA. Jurnal Formatif 2(1):

-81 ISSN: 2088-351X.

Widiasworo, Erwin. 2019. Menyusun Penelitian Kuantitatif Untuk Skripsi dan Tesis. Yogyakarta: Araska.

Yuningsih dan Mohamad Joko Susilo. 2018.

Kajian pendekatan analogi dalam pembelajaran biologi yang bermakna. BRILIANT: Jurnal Riset dan

Konseptual. Volume 3 Nomor 3. Diakses dari link https://jurnal.unublitar.ac.id/index.php/br iliant/article/view/188




DOI: https://doi.org/10.25134/edubiologica.v10i1.8474

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2023 Edubiologica Jurnal Penelitian Ilmu dan Pendidikan Biologi

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.

Edubiologica: Jurnal Penelitian Ilmu dan Pendidikan Biologi

Organized by the Department Master of Biology Education, Graduate School, the University of Kuningan
ISSN 2355-2352 (print)
Alamat : Jl. Pramuka No. 67 Kuningan 45512, Jawa Barat, Indonesia.
Telepon : (1232) 878702
Website : https://journal.uniku.ac.id/index.php/edubiologica

Email : [email protected]

Creative Commons License

Edubiologica: Jurnal Penelitian Ilmu dan Pendidikan Biologi is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License