KORELASI ANTARA KECERDASAN NATURALIS TERHADAP SIKAP PEDULI LINGKUNGAN SEKITAR SISWA SD NEGERI PULOREJO 01
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan hubungan antara kecerdasan naturalis terhadap sikap peduli lingkungan sekitar siswa di SD Negeri Pulorejo 01. Pendekatan yang digunakan dalam penelitian ini adalah kuantitatif dengan metode korelasional yang berjenis korelasi. Teknik pengambilan sampel yang digunakan adalah probability sampling yaitu simple random sampling sebanyak 30 siswa. Pengambilan data menggunakan teknik non tes yaitu angket kecerdasan naturalis dan angket sikap peduli lingkungan. Berdasarkan uji prasyarat didapatkan bahwa data berdistribusi normal dan mempunyai hubungan yang linier antar kedua variabel. Uji hipotesis menggunakan teknik Product Momen Pearson mendapatkan nilai signifikan 0,027 < 0,05 sehingga terdapat hubungan antara kecerdasan naturalis terhadap sikap peduli lingkungan sekitar. Nilai rhitung 0,404 > 0,361 dengan demikian Ho ditolak dan Ha diterima yaitu terdapat hubungan antara kecerdasan naturalis terhadap sikap peduli lingkungan sekitar siswa SD Negeri Pulorejo 01 dengan hubungan dalam kategori cukup. Sumbangan efektif yang diberikan dari kecerdasan naturalis terhadap sikap peduli lingkungan sebesar 16,3%.
References
Ardianti, Sekar Dwi, Savitri Wanabuliandari, dan Susilo Raharjo. 2017. Peningkatan Perilaku Peduli Lingkungan Dan Tanggung Jawab Siswa Melalui Model Ejas Dengan Pendekatan Science Edutainment. Jurnal Ilmiah “Pendidikan Dasar”, 4 (1): 1-7.
Efendi, Novriza, Refli Surya Barkara, dan Yanti Fitriya. 2019. Implementasi Karakter Peduli Lingkungan di SD Negeri 13 Lolong Belanti Padang. JPIS Jurnal Pendidikan Ilmu Sosial, 29 (2) : 155-165.
Elmy, Muhammad, dan Heru Puji Winarso. 2020. Kepedulian Orang Tua dalam Menanamkan Karakter Peduli Lingkungan (Studi Terhadap Warga di Bantaran Sungai Kuin Kota Banjarmasin). Prosiding Seminar Nasional Lahan Basah, 5 (1) : 88-92.
Fakhriyah, Fina, Mila Roysa, dan Sumaji. 2014. Penerapan Pembelajaran Tematik Berwawasan Multiple Intellegence dalam upaya Membentuk Karakter Siswa di SD IT AL Islam Kudus. Jurnal Refleksi Edukatika, 5 (1): 44-50.
Gunawan, Hadi dan Guslinda. 2019. Analisis Sikap Peduli Lingkungan Siswa SD Negeri 184 Pekanbaru. Jurnal Pendidikan Guru Sekolah Dasar, 8 (2): 139-147.
Howard, Gardner. 2013. Multiple Intellegence. Jakarta: Daras Book.
Lestasi, Yeni. 2018. Penanaman Nilai Peduli Lingkungan dalam Pembelajaran Ilmu Pengetahuan Alam. Jurnal Pendidikan ke-SD-an, 4 (2) : 332-337.
Narut, Yosep Firman dan Mikael Nardi. 2019. Analisis Sikap Peduli Lingkungan Pada Siswa Kelas VI Sekolah Dasar di Kota Ruteng. Scolaria: Jurnal Pendidikan dan Kebudayaan, 9 (3): 259-266.
Pramana, M., IW. Sujana, dan IK. Ngurah Wiyasa. 2019. Konstribusi Kecerdasan Naturalis dan Sikap Peduli Sosial Terhadap Kompetensi Pengetahuan IPS Siswa Kelas IV SD.E-Journal.UNDIKSHA, 18 (2): 97-107.
Prayitno. 2017. Panduan Praktis Olah Data Menggunakan SPSS. Yogyakarta: Andi.
Purwono, Agung dan Tsamrotul Jannah. 2020. Pengaruh Wiyata Lingkungan dan Kecerdasan Naturalis Terhadap Sikap Kepedulian Lingkungan Bagi Siswa MI. Chlid Education Jurnal, 2 (1): 1-9.
Putri, Harsono Melinda, Faridan Nur Kumala, dan Arnelia Dwi Yasa. 2019. Analisis Kecerdasan Majemuk Siswa Kelas V di SDN Dampit 3 Kecamatan Dampit Kabupaten Malang. Seminar Nasional PGSD UNIKAMA (http:conference.unikama.ac.id./artikel/), 3 (1): 511-523.
Putri, Nabilah Rahma, Mieke Miarsyah, dan Diana Vivanti. 2018. Hubungan Kecerdasan Naturalis dan Motivasi Belajar dengan Kemampuan Berpikir Kritis Peserta Didik Pada Materi Pencemaran Lingkungan. Florea: Jurnal Biologi dan Pembelajarannya, 5 (2): 100-109.
Rezkita, Shanta dan Kristi Wardani. 2018. Pengintegrasian Pendidikan Lingkungan Hidup Membentuk Karakter Peduli Lingkungan di Sekolah Dasar. Trihayu: Jurnal Pendidikan ke-SD-an, 4 (2): 327-331.
Rosiana, E.R., Eddy Noviana, dan Guslinda. 2019. Hubungan Antara Kecerdasan Naturalis dengan Sikap Peduli Lingkungan Siswa Kelas IV SD Negeri Gugus Harapan Kecamatan Salo Kabupaten Kampar. Jurnal PAJAR Pendidikan dan Pengajaran, 3 (1) : 6-17.
Sugiyono. 2015. Metode Penelitian Pendidikan (Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D). Bandung: Alfabeta.
Sugiyono. 2015. Statistik untuk Penelitian. Bandung: Alfabeta.
Utari, Enggar, dan Mahrawi Mahrawi. 2019. Interkorelasi Kecerdasan Naturalistik Dan The New Environmental Paradigm (Nep) Mahasiswa Program Studi Pendidikan Biologi Pada Matakuliah Studi Kebantenan Konsep Sumber Daya Alam Provinsi Banten Tahun Akademik 2018/2019. Prosiding Seminar Nasional Pendidikan, FKIP, Universitas Sultan Ageng Tirtayasa, 2 (1): 750-758
Wirdianti, Nina, Komala Ratna, dan Mieke Miarsyah. 2020. Hubungan Antara Kecerdasan Naturalis dengan Perilaku Tanggung Jawab Lingkungan Siswa. Jurnal Biotek, 8 (1) : 17-33.
Yaumi, M. 2012. Pembelajaran Berbasis Multiple Intellegence. Jakarta: Dian Rakyat.
Ini adalah ringkasan yang dapat dibaca manusia dari (dan bukan pengganti) lisensi. Sangkalan.
Anda bebas untuk:
- Bagikan — salin dan distribusikan kembali materi dalam media atau format apa pun
- Beradaptasi — remix, transformasi, dan membangun di atas materi
- Pemberi lisensi tidak dapat mencabut kebebasan ini selama Anda mengikuti ketentuan lisensi.
Di bawah ketentuan berikut:
- Atribusi — Anda harus memberikan kredit yang sesuai, memberikan tautan ke lisensi, dan menunjukkan apakah perubahan telah dilakukan. Anda dapat melakukannya dengan cara apa pun yang wajar, tetapi tidak dengan cara apa pun yang menunjukkan pemberi lisensi mendukung Anda atau penggunaan Anda.
- NonKomersial — Anda tidak boleh menggunakan materi untuk tujuan komersial.
- ShareAlike — Jika Anda me-remix, mengubah, atau membangun materi, Anda harus mendistribusikan kontribusi Anda di bawah lisensi yang sama seperti aslinya.
- Tidak ada batasan tambahan — Anda tidak boleh menerapkan ketentuan hukum atau tindakan teknologi yang secara hukum membatasi orang lain untuk melakukan apa pun yang diizinkan oleh lisensi.
Pemberitahuan:
- Anda tidak harus mematuhi lisensi untuk elemen materi dalam domain publik atau di mana penggunaan Anda diizinkan oleh pengecualian atau batasan yang berlaku.
- Tidak ada jaminan yang diberikan. Lisensi mungkin tidak memberi Anda semua izin yang diperlukan untuk tujuan penggunaan Anda. Misalnya, hak-hak lain seperti publisitas, privasi, atau hak moral dapat membatasi cara Anda menggunakan materi tersebut.