Persepsi Peserta Didik terhadap Pembelajaran Berbasis Web pada Pembelajaran IPA di SMPN Tangerang Selatan
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui persepsi peserta didik terhadap pembelajaran berbasis web pada pembelajaran IPA. Pembelajaran berbasis web dalam penelitian ini yaitu menggunakan Google Classroom. Metode penelitian menggunakan deskriptif kuantitatif. Populasi dalam penelitian adalah seluruh peserta didik kelas VIII di SMP Negeri Tangerang Selatan. Teknik pengambilan sampel dalam penelitian ini yaitu Proporsional Random Sampling dengan jumlah 83 peserta didik. Instrumen penelitian yang digunakan adalah jenis non tes yaitu kusioner, wawancara, dan dokumentasi. Kuesioner dalam penelitian ini menggunakan instrumen Web Based Learning Environment Instrumen (WEBLEI) dengan nilai realibilitas cronbach’s alpha yaitu 0,805. Hasil penelitian menunjukan bahwa persepsi peserta didik terhadap pembelajaran berbasis web pada pembelajaran IPA yaitu kategori sedang dengan frekuensi relatif sebesar 63,85 % atau 53 peserta didik. Rekomendasi untuk penelitian berikutnya yaitu pembelajaran berbasis web perlu mendapat perhatian dari pihak sekolah dan guru agar pembelajaran tetap berlangsung dengan baik dengan media pembelajaran yang sesuai dan menarik.
References
Adijaya, Nuryansyah & Santosa, Lestanto Pudji. (2018). Persepsi Mahasiswa Dalam Pembelajaran Online, Jurnal Wanastra Vol.10 No. 2, hal. 106.
Al Barry, M. Dahlan Yacub. 2001. Kamus Bahasa Indonesia Kontemporer, Surabaya : Arkola.
Aqib, Zainal . 2013. Model-model, Media, dan Strategi Pembelajaran Konstektual. Bandung : Yrama Widya.
Azhari, Akyas . 2004. Psikologi Umum dan Perkembangan. Jakarta : Mizan Publika.
Bali S & Lin M C, (2018), Students Perceptions Toward Online Learning and Face-to-face Learning Courses. Journal Of Physics series 1108.
Cahyana, Ucu. (2019). The influence of Web-Based Learning and Learning Independence toward Student’s Scientific Literacy in Chemistry Course, Internation Journal Instruction, Vol. 12 No. 04.
Chandra, dkk, (2009), Student’s Perception of a Blended Web Based Learning Environment, Learning Environment Research, Vol. 12 (1).
Chang, Nam, S. & Smith, Tonya L. (2007). Web-Based Learning Environment : A Theory –Based Design Process for Delevopment and Evaluation, Journal Of Information Technology Education Vol. 6.
Deiniatur, Much (2020), The Student’s Perception of Google Classroom in English Phonology Class, English Department Journal Vol. 7 No. 2.
Harefa, Nelius & Sumiyati, (2020), Persepsi Siswa terhadap Google Classroom sebagai LMS pada masa Pandemi Covid-19, Science Education and Application Journal (SEAJ) Vol. 2 No. 2.
Marharjono, (2020), Manfaat Pembelajaran Sejarah Menggunakan Google Classroom Pada Masa Pandemi covid-19, Jurnal Karya Ilmiah Guru Vol. 5 No. 01.
Mu’minah, Iim Halimatul & Gaffar, Aden Arif. (2020). Pemanfaatan E-learning Berbasis Google Classroom Sebagai Media Pembelajaran Biologi. Seminar Nasional Pendidikan, FIKIP UNMA.
Muthuprasad, T, dkk. (2021). Student’s Perception and Preference for Online Education in India During Covid-19 Pandemic. Social Sciences & Humanities Open 3.
Nurmuhaliah, Siti & Nursyamsiah, Nunung. (2020). Persepsi Peserta Didik terhadap Media Pembelajaran Daring pada Mata Pelajaran Bahasa Indonesia di Masa Pandemi Covid-19. KLITIKA : Jurnal Ilmiah Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia Vol. 2 No.2.
Pujiasih, Erna. 2020. Membangun Generasi Emas Dengan Variasi Pembelajaran Online di Masa Pandemi Covid-19, Jurnal Karya Ilmiah Guru Vol 5 No. 1.
Rahmawati, Yuli. dkk. (2019). The Influence of Web-Based Learning and Learning Independence toward Student’s Scientific Literacy in Chemistry Course. International Journal of Instruction, 12(4).
Sabar, Kurniawan & Rahman, Asfah. (2011), Penggunaan Web (E-learning) dalam Proses Pembelajaran Bahasa Inggris di Briton International English School Makassar. Jurnal Komunikasi KAREBA Vol. 1 No. 4.
Subron, dkk. (2019). Persepsi Siswa dalam Studi Pengaruh Daring Learning terhadap Minat Belajar Siswa. Jurnal Pendidikan Islam dan Multikulturalisme Vol. o1 No. 2.
Syam, Nurwahid. (2014). Pengembangan Media Tutorial Pembelajaran IPA Berbasis Web untuk Peserta Didik Kelas VIII SMPN 5 Palangga. Jurnal Pendidikan Fisika Vol 5 No. 2.
Yeop, MA, Wong, Y. Don, dan FM Zain. (2019). 'Implementation of ICT Policy (Blended Learning Approach): Investigating Factors of Behavioral Intention and Use Behaviour', International Journal Instruction vol. 12 no. 1, hlm. 767–782.
Zulfiani & Nengsih Juanengsih. (2015). Scientific Inquiry Of 2013 Curiculum and Implementation Biological Learning in South Tangerang & Jakarta High School. The 2nd International Conference on Education in Muslim Society, UIN Syarif Hidayatullah Jakarta.
Copyright (c) 2023 Quagga: Jurnal Pendidikan dan Biologi

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.